Sempat Mau Ketemu Calon Istri, Jefri Nichol Ingin Menikah

Sempat Mau Ketemu Calon Istri, Jefri Nichol Ingin Menikah
Sumber :
  • Intipseleb

Sementara itu, Jefri Nichol saat ini lagi disibukkan dengan promosi film terbarunya yang berjudul 'Why Do You Love Me'.

Jefri Nichol menceritakan peran barunya di film Why Do You Love Me sebagai Danton. Dalam film itu, Jefri harus menggunakan kursi roda saat syuting.