Perankan PSK Hingga Muncikari di Film Open BO 2, Tante Ernie Galak dan Tegas

tante ernie
Sumber :
  • jagodangdut

Tante Ernie mengatakan bahwa dia mengalami kesulitan saat pertama kali berakting dalam serial tersebut, tetapi dia melihatnya sebagai kesempatan untuk belajar. Dia mengatakan bahwa dia melakukan syuting sambil juga belajar.

"Tantangannya ya karena satu yang aku bilang ini adalah pertama ya pengalaman pertama jadi banyak yang harus aku belajar juga lah dari sisi model blocking kamera segala macam, aku karena baru pertama kali, sambil syuting ya sambil belajar," kata Tante Ernie.