Bela Ria Ricis, Zeda Salim Komentari Teuku Ryan: Bikin Emosi

Zeda Salim
Sumber :
  • Istimewa

"Kalau tidak salah ya tetap minta maaf karena ini kan menyangkut keutuhan keluarga. Kalau saya sih berharapnya simpel aja, sebagai orang dekat saya berharap ini bisa diselesaikan baik-baik,” kata Zeda Salim.

“Lebih bagus lagi kalau bisa kembali utuh. Saya doakan semoga masih ada kesempatan, walaupun bagi orang secara logika ini enggak mungkin," ia melanjutkan.

Zeda Salim adalah teman Ria Ricis dan Oki Setiana Dewi. Ia juga sering memposting foto-foto mereka di akun Instagram-nya.