Nikita Mirzani Ungkap tentang Hubungannya dengan Sang Mantan: "Pernah Nelpon Gua Sambil Nangis"

Nikita Mirzani dan Ajudan Prabowo
Sumber :
  • Viva.co.id

"Jadi apapun yang dia minta misalkan kan waktu itu gue lagi bikin film ya dan gue harus ketemu banyak orang dan kebanyakan cowok-cowok. Itu hal yang enggak pernah gue lakuin, gue duduk terus harus videoin gue kirim ke gue. Jadi dia harus tau siapa yang duduk di sebelah gue," kata dia.

Nikita juga menolak tudingan netizen bahwa dirinya adalah sosok yang lebih mencintai mantan kekasihnya. 

Namun, menurut Nikita, sebenarnya mantan kekasihnya yang terlalu berlebihan dalam cintanya.

"Soalnya orang-orang kan bilangnya Nikita aja yang kegilaan, kecintaan. Enggak bok," kata dia.