Anti Ribet! Ini 5 Tips Staycation Bareng Keluarga, Bikin Momen Liburan Jadi Berkesan

Ilustrasi Staycation Bersama Keluarga
Sumber :
  • VIVA Group

3. Cari tahu tempat-tempat wisata atau kuliner yang ingin dikunjungi

Sebelum staycation, cari tahu tempat-tempat wisata atau kuliner yang ingin dikunjungi. Buat daftar tempat-tempat tersebut dan buat rencana kunjungan yang efektif. Jangan lupa untuk memperhatikan jam buka dan tutup tempat-tempat tersebut.

4. Persiapkan baran bawaan yang dibutuhkan

Pastikan membawa perlengkapan yang dibutuhkan selama staycation. Misalnya, baju renang, handuk, atau perlengkapan memasak jika ingin memasak di akomodasi. Jangan lupa juga membawa obat-obatan atau perlengkapan kesehatan yang mungkin dibutuhkan.

5. Nikmati waktu bersama keluarga

Yang terpenting dari staycation adalah menikmati waktu bersama keluarga. Jangan terlalu fokus pada rencana atau jadwal kegiatan, tapi nikmati momen bersama keluarga.

Berbicaralah, tertawalah, dan ciptakan kenangan indah bersama keluarga. Jangan malah sibuk dengan gawai masing-masing.