Tata Cara dan Doa Penyembelihan Hewan Kurban Saat Hari Raya Idul Adha

Ilustrasi Hewan Kurban
Sumber :
  • VIVA.co.id

"Bismillahi wallahu akbar. Allahumma minka wa laka."

Artinya: "Dengan menyebut nama Allah dan Allah Mahabesar. Ya Allah, ini untuk-Mu dan dari-Mu."

Doa ini mengungkapkan kesadaran kita bahwa penyembelihan hewan kurban dilakukan semata-mata karena Allah SWT, sebagai bentuk ketaatan dan pengabdian kepada-Nya.

4. Sembelihan

a. Menghadap kiblat: Pastikan kita menghadap kiblat saat melakukan penyembelihan hewan kurban.

b. Membaca doa saat menyembelih:

"Bismillahi Allahu Akbar."