Selain Karena Rokok, Ini Faktor Penyebab Tumbuh Uban di Usia Muda

Ilustrasi uban.
Sumber :
  • Viva.co.id

Ilustrasi uban.

Photo :
  • Viva.co.id

 

Salah satu penyebab mengapa orang berubah di usia muda bisa dikarenakan perubahan hormon.

Biasanya hal ini terjadi pada seseorang yang sudah menginjak usia 30 tahun.

Akibat perubahan hormon yang terjadi seiring bertambahnya usia, maka warna rambut juga akan ikut memutih dengan sendirinya.