Unik! 5 Negara Ini Memiliki Durasi Waktu Puasa Paling Pendek di Dunia, Indonesia No Berapa?
Kamis, 14 Maret 2024 - 14:06 WIB
Sumber :
- viva.co.id
Dengan begitu, mereka hanya berpuasa sekitar 9 jam saja.
Meski berdurasi sangat singkat, mereka harus dihadapkan dengan kondisi udara kering hingga cuaca dingin yang menjadi tantangan tersendiri saat berada di sana.
2. Argentina
Argentina memang memiliki populasi Muslim yang sangat sedikit, yaitu sekitar 1,9% dari total populasi penduduk di sana.
Meski begitu, suasana Ramadhan masih terasa hangat di negara Lionel Messi tersebut.
Umat Muslim di Argentina berpuasa pada kurun waktu yang relatif singkat, yaitu sekitar 9 jam 37 menit.