5 Cara Cek PIP 2024 Online dengan HP, Lewat Link pip.kemdikbud.go.id
Kamis, 30 Mei 2024 - 18:49 WIB
Sumber :
- Istimewa
Untuk jenjang SD dan SMP/sederajat, uang ini diberikan melalui Bank BRI. Untuk jenjang SMA/K/sederajat, uang ini diberikan melalui Bank BNI.
Adapun cara cek penerima PIP 2024 online pakai HP adalah sebagai berikut:
Masuk laman pip.kemdikbud.go.id atau https://pip.kemdikbud.go.id
Temukan kolom "Cari Penerima PIP"
Isikan NISN pada kolom pertama
Lalu NIK siswa di kolom kedua 5.
Ketik hasil hitungan bagian 'Captcha' untuk keperluan verifikasi.