Link Cek Nama-nama Penerima PKH 2024, Begini Cara Daftarnya!

Saldo Dana Gratis
Sumber :
  • Istimewa

SMP: Rp1,5 juta per tahun atau Rp375 ribu per tahap 

SMA: Rp2 juta per tahun atau Rp500 ribu per tahap 

Kemudian untuk cek nama penerima bisa melalui link cekbansos.kemensos.go.id lalu masukkan data sesuai KTP. 

Jika Anda terdaftar sebagai penerima PKH, dana akan ditransfer melalui rekening KKS dari bank himbara seperti BNI, BRI, BSI, dan Mandiri. Penerima yang tidak memiliki KKS akan mendapatkan dana melalui Kantor Pos. 

Oleh karena itu, Untuk melihat pencairan PKH pada bulan Juni 2024, masukkan nama Anda ke link cekbansos.kemensos.go.id. Pencairan akan dikirim ke rekening bank BNI, BRI, atau Mandiri jika syarat terpenuhi.