Jangan Pernah Skip Sarapan jika Tidak Mau Terkena Penyakit Ini
Sabtu, 22 Juni 2024 - 15:35 WIB
Sumber :
- Pixabay
3. Obesitas
Jika Anda berniat untuk menurunkan berat badan, maka salah jika cara yang diambil adalah menskip sarapan.
Sebab, jika tidak makan di pagi hari justru akan meningkatkan risiko obesitas, lho.
Jika di pagi harinya Anda tidak sarapan, biasanya di siang harinya akan tergoda untuk makan dengan porsi sangat banyak plus camilan tinggi lemak hingga gula berlebih.
Nah, ternyata kebiasaan seperti inilah yang akan meningkatkan berat badan naik secara signifikan.
Sekarang udah tahu kan, jangan pernah lupakan sarapan yah teman-teman