Mengapa Masih Ngantuk Setelah Tidur 8 Jam? Ini 6 Biang Keladinya yang Jarang Diketahui

Ilustrasi Pola Tidur Sehat
Sumber :
  • VIVA Group

2. Gangguan Tidur

Gangguan tidur seperti sleep apnea, insomnia, atau restless leg syndrome dapat menyebabkan tidur yang tidak nyenyak meskipun durasinya cukup. Hal ini dapat membuat kamu mengantuk dan lemas di siang hari.

3. Polusi Cahaya dan Suara

Lingkungan tidur yang tidak ideal, seperti cahaya yang terang atau suara bising, dapat mengganggu produksi melatonin, hormon yang penting untuk tidur nyenyak.

4. Pola Tidur Tidak Teratur

Tidur dengan waktu yang tidak konsisten atau tidur terlalu lama/sedikit di malam tertentu dapat mengganggu ritme sirkadian tubuh dan membuat kamu mengantuk di siang hari. 

5. Kondisi Kesehatan atau Obat-obatan