7 Manfaat Rumput Laut yang Baik untuk Tubuh

Rumput laut
Sumber :
  • Eat This

6. Menstabilkan Kadar Gula Darah

Manfaat rumput laut berwarna coklat mengandung fucoxanthin, antioksidan yang memberi warna pada sayuran. Antioksidan mungkin berperan dalam membantu meningkatkan kontrol gula darah dan mengurangi risiko terkena diabetes tipe 2.

7. Meningkatkan Fungsi Tiroid

Tiroid memainkan peran penting dalam kesehatan secara keseluruhan, dan yodium memainkan peran penting dalam kemampuannya untuk berfungsi dengan baik. Yodium yang tidak mencukupi berarti tiroid tidak dapat membuat cukup hormon tiroid (suatu kondisi yang dikenal sebagai hipotiroidisme), yang mengatur banyak fungsi tubuh, termasuk metabolisme. Jika kamu tidak mendapatkan cukup yodium, kamu akan mengalami gondok, pembesaran tiroid  yang terlihat. Kekurangan yodium juga dapat berdampak pada anak-anak selama perkembangan, baik di dalam kandungan maupun selama masa kanak-kanak.(dra)