Tidak Mau Daging Kurban? Ini Resep Nikmat Opor Ayam Ala Chef Devina di Hari Idul Adha 1445
Minggu, 16 Juni 2024 - 08:22 WIB
Sumber :
- Istimewa
1. 7 siung bawang putih
2. 10 siung bawang merah
3. 4 butir kemiri sangrai
4. 3/4 sdt ketumbar sangrai
5. 1/2 sdt jintan sangrai
6. 2 cm jahe
7. 30 ml air