5 Surga Sarapan di Bandung: Harga Murmer Kualitas Rasa Bintang Lima

Ilustrasi Sarapan Pagi
Sumber :
  • Pixabay

Sate Jando merupakan satu dari sekian tempat sarapan di Bandung yang hampir tidak pernah sepi pengunjung setiap harinya.

Berlokasi di Jl. Hayam Wuruk No. 8, tempat sarapan yang satu ini sudah banyak didatangi oleh artis-artis Ibu Kota.

Bagi Anda yang belum tahu, Sate Jando adalah sate susu atau lemak sapi yang memiliki tekstur sangat kenyal.

Tidak perlu khawatir, Anda bisa mendapatkan sate Jando dengan harga murmer, yaitu mulai dari Rp20-30 ribu-an saja. 

5. Toko Bubur DPR

Toko bubur DPR, Bandung.

Photo :
  • instagram

 

Para pecinta bubur wajib merapat, Toko Bubur DPR ini merupakan yang paling hits di Kota Kembang.