Nikmat Disantap saat Hujan, Ini Resep Bihun Kuah Tomyam Pedas

Bihun Kuah Tomyam Pedas
Sumber :
  • Instagram: vhe.veronicaa

BANDUNG – Resep bihun kuah: Bihun merupakan makanan yang populer di Indonesia, keberadaannya pun juga sangat mudah dijumpai, biasanya bihun disajikan dengan cara digoreng atau ditumis. Namun, jika kamu bosan dengan penyajian yang itu-itu saja, kamu dapat mencoba olahan bihun kuah berikut.

Bihun kuah sendiri cocok disantap saat hujan sebagai menu makanan pengganti mie instan. Cara membuat bihun kuah pun sangat mudah, bahan-bahannya juga tak sulit ditemui. Berikut resep bihun kuah dikutip dari VIVA.

Resep Bihun Kuah Tomyam

Bahan yang perlu kamu siapkan sebelum memulai masak bihun kuah tomyam adalah:

- 250 gr bihun

- 10 ekor udang

- 10 butir telur puyuh