Akun WhatsApp Kena Hack? Lakukan Langkah Cepat Ini
Rabu, 18 Desember 2024 - 19:40 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
VIVABandung – Kejahatan siber seperti peretasan semakin marak dan sering menargetkan pengguna media sosial, termasuk WhatsApp.
Meski aplikasi ini memiliki sistem keamanan berupa enkripsi end-to-end, ancaman penyadapan dan peretasan tetap nyata.
Peretasan, menurut International Business Machine (IBM), adalah tindakan ilegal untuk mendapatkan akses tidak sah ke perangkat digital atau sistem komputer.
Dampaknya dapat beragam, mulai dari pencurian data pribadi hingga penyalahgunaan akun untuk tindak kriminal.
Berikut adalah langkah cepat yang dapat Anda lakukan jika akun WhatsApp diretas: