Jangan Sampai Salah Pilih! 7 Kesalahan Umum Saat Membeli Ponsel
Sabtu, 18 Januari 2025 - 23:59 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
VIVABandung – Memilih ponsel yang tepat membutuhkan pertimbangan matang agar Anda tidak menyesal setelah membeli.
Tanpa riset yang cukup atau terburu-buru, sering kali kita terjebak dalam keputusan yang kurang bijak.
1. Banyak orang tergoda dengan promosi besar seperti diskon atau bonus aksesoris, padahal itu bisa membuat keputusan pembelian jadi impulsif.
handphone ilustrasi
Photo :
- id.pinterest.com
Fokuslah pada kebutuhan, bukan sekadar tawaran menarik.