Surga Tersembunyi di Bandung: 3 Wisata Kawah yang Harus Dicoba!
Sabtu, 25 Januari 2025 - 20:18 WIB

Sumber :
- google map
VIVABandung – Liburan long weekend selalu menjadi momen yang dinanti banyak orang untuk melepas penat dari rutinitas sehari-hari.
Apalagi jika destinasi yang dituju menawarkan keindahan alam yang memikat.
Bandung, dengan segala pesonanya, selalu menjadi pilihan utama bagi wisatawan domestik maupun mancanegara.

Kawah Wayang
Photo :
- google map
Kota ini tak hanya terkenal dengan kuliner dan udaranya yang sejuk, tetapi juga memiliki sejumlah wisata alam yang menarik untuk dieksplorasi.
Salah satu daya tarik utamanya adalah wisata kawah yang menyajikan panorama menakjubkan.