Civitas Ponpes Al Zaytun Ajak Warganet Debat Soal Makna 'Sesat'

Ponpes Al Zaytun Indramayu
Sumber :
  • Wikipedia

3. SESAT ITU: Negara maritim yang kaya kekayaan laut, tapi rakyatnya jarang bahkan tak pernah makan ikan tuna. Ikan dengan kandungan gizi terbaik dan termasuk ikan mahal 

4. SESAT ITU: Lupa jalan pulang

5. SESAT ITU: Menuding sekelompok orang  teroris, tapi dirinya sendiri sarang teroris

Bahkan, Latief WeHa mengajak kepada warganet untuk rembug mendefinisikan sesat menurut versinya. 

“Ada lagi? Silakan ramaikan dan tambahkan di kolom komentar. Membantu untuk introspeksi,” ajak Latief WeHa.

Unggahan itu pun langsung digeruduk komentar dari warganet. Banyak dari mereka yang justru menambahi definisi sesat menurut versi mereka sendiri.

“SESAT itu bila antar hati, ucapan pikiran, tindakan tidak NYAMBUNG (boso kulone ora duwe Integritas),” tulis seorang warganet.