Terbaru, Cara Cepat Isi Saldo Dana Lewat BRImo

Brimo
Sumber :
  • Istimewa

BandungDANA merupakan dompet digital yang banyak digunakan oleh masyarakat. Namun jika saldo pada aplikasi DANA telah habis, maka harus diisi.

Kini, pengisian saldo DANA ada cara terbaru menggunakan BRImo. Jadi adda tidak perlu khawatir jika mendadak kehabisan saldo DANA.

Pasalnya, dengan memakai BRImo, kalian tidak perlu lagi repot-repot untuk keluar rumah atau sekedar ke ATM saat ingin mengisi saldo DANA.

Cukup dengan langkah mudah ini, saldo Dana kalian akan terisi secara otomatis. 

Melansir dari berbagai sumber, berikut cara isi saldo DANA lewat BRImo yang bisa Anda ikuti:

1. Buka aplikasi BRImo dan login dengan username dan password Anda. Anda juga bisa login menggunakan fingerprint.

2. Pilih menu "Dompet Digital" pada halaman utama.