Gampang! Cek Status Penerima Bansos BPNT Rp400.000 Tahap 1 2025 di Situs Resmi

Aplikasi Cek Bansos
Sumber :
  • Pinterest

Melalui cara ini, masyarakat dapat dengan mudah mengetahui apakah mereka terdaftar sebagai penerima bansos BPNT tahap 1 2025. 

Pemerintah terus berkomitmen memastikan bantuan ini sampai kepada yang berhak secara tepat waktu dan tepat sasaran. 

Pastikan untuk memanfaatkan dana bansos ini sesuai dengan kebutuhan dan tetap mengikuti informasi resmi dari Kemensos.