Hotel Budget Murah di Bandung, View Kolam Renang Dekat Istana Plaza

- Google Map
Kamar mandi dilengkapi dengan shower, namun terdapat catatan mengenai air panas yang tidak konsisten di pagi hari.
Kolam renang di lantai 4 menjadi daya tarik tersendiri. Dengan kedalaman 1,5 meter, kolam ini menawarkan pemandangan kota Bandung yang cukup memukau.
Dari segi kuliner, terdapat warung Steak Meletup tepat di depan hotel yang menawarkan berbagai menu dengan harga terjangkau.
Akses ke pusat perbelanjaan sangat mudah.
"Kita coba nyebrang ke Istana Plaza itu karena cuma 5 menit aja jalan kaki," ungkap reviewer dalam Kanal Youtube trave&stay.
Area sekitar hotel tetap hidup di malam hari. Banyak pilihan kuliner tersedia dalam radius berjalan kaki.
Waktu check-out yang fleksibel menjadi nilai plus. Hotel mengakomodasi tamu yang perlu check-out sangat pagi.