Editor Video Wajib Coba Galaxy S24 FE dengan Exynos 2400e Anti Ngelag

Samsung Galaxy S24 FE untuk merekam momen konser
Sumber :
  • samsung.com

VIVABandungSamsung memberikan angin segar bagi para content creator melalui peluncuran Galaxy S24 FE yang dibekali chipset Exynos 2400e berbasis fabrikasi 4nm.

Deretan Aplikasi Nonton Video Dapat Saldo DANA Khusus Hari Ini

Processor ini dirancang khusus untuk mengakomodasi kebutuhan editing video yang semakin kompleks dengan performa yang konsisten dan stabil.

Keunggulan chipset Exynos 2400e terlihat jelas melalui peningkatan signifikan dibandingkan pendahulunya, Exynos 2300 yang digunakan pada Galaxy S23 FE.

Cara Mudah Klaim Saldo DANA Gratis 300 Ribu Modal Smartphone

Berdasarkan benchmark Antutu 10, processor ini hanya terpaut 6% dari performa Exynos 2400 standar, menunjukkan kapabilitas yang mumpuni untuk menangani tugas-tugas berat seperti editing video dan pemrosesan konten multimedia.

Untuk mendukung proses editing yang seringkali membutuhkan waktu lama, Samsung mengimplementasikan sistem pendingin vapor chamber yang 11% lebih besar.

DANA Bagi-bagi Saldo Gratis Rp600 Ribu di Awal Tahun, Buruan Klaim

Inovasi ini berperan crucial dalam menjaga stabilitas suhu perangkat selama sesi editing yang intensif, mencegah thermal throttling yang bisa mengganggu performa. Hasilnya, content creator dapat fokus pada proses kreatif mereka tanpa terganggu oleh masalah teknis perangkat.

Layar Dynamic AMOLED 2X dengan resolusi 2340×1080 dan refresh rate 120Hz memberikan ketelitian warna yang dibutuhkan dalam proses editing.

Halaman Selanjutnya
img_title