Norma Risma Sebut Masih Alami Trauma Pasca Diselingkuhi Ibu dan Suaminya
- Tangkapan Layar Tiktok
Bandung –Viral cinta terlarang antara menantu dan mertua yang menyeret nama Norma Risma dan Rozy Zay Hakiki masih jadi perbincangan hangat.
Kisah pilu tersebut menyisakan trauma mendalam bagi Norma Risma hingga membuatnya selalu bersedih ketika mengingat momen itu.
Lalu apa yang menyebabkan Norma Risma kuat dalam menghadapi cobaan yang menerpa dirinya itu? Simak artikel berikut ini untuk info lebih lanjut mengenai Norma Risma.
Rozy Zay Hakiki yang saat ini merupakan mantan suami Norma Risma tega menjadi perebut istri ayah mertuanya. Teranyar, Norma Risma mengakui tak tahu jika perasaab nyaman dari sang mantan suami terhadap ibunya sudah terjalin lama.
Mantan suamianya dikabarkan lebih nyaman dengan mertua, jawaban Norma Risma disorot publik. Norma Risma menyebut bahwa sikap nyaman Rozy terhadap ibunya merupakan hal yang di luar kendalinya.
Seperti apa penuturan Norma Risma? Simak artikel berikut ini Di acara TV swasta, Norma Risma disinggung soal pernyataan Rozy Zay yang sempat mengaku nyaman dengan ibu mertua, Norma Risma pun memberikan alasan yang menohok.
Menurut Norma, dia saat itu benar-benar sibuk bekerja dan soal Rozy nyaman dengan ibu kandungnya itu di luar kendalinya.