Sibuk Kerja, Celine Evangelista Ngaku Sering Capek dan Kurang Tidur

Celine Evangelista
Sumber :
  • unggahan Instagram @celine_evangelista

Meskipun demikian, tak lantas membuatnya mudah menyerah. Sebab baginya apa yang ia lakukan untuk anak-anak, lelahnya akan terobati.

George Sugama Halim Resmi Jadi Tersangka, Terancam Penjara 5 Tahun

"Apapun yang aku lakukan pasti yang ada di pikiran ini untuk anak-anak. Jadi kalau capek, kurang tidur, sakit pasti sembuh lagi, pasti kuatnya lagi karena anak-anak," katanya.

Celine Evangelista juga menuturkan sudah hampir setahun, Stefan William tak kunjung datang bertemu dengan anak-anaknya.

Polisi Ringkus Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Karyawati di Sukabumi

"Mungkin nggak datang karena masih sibuk ya. Aku sendiri karena mungkin masih sibuk ya jadi gak tahu juga alasannya kenapa gak datang," jelasnya.

Tapi Celine Evangelista tak mau ambil pusing. Ia hanya mem pengertian pada buah hatinya jika sang ayahnya sedang sibuk bekerja.

5 Pilihan Smartwatch Anak Modern yang Aman dan Bikin Orangtua Tenang

"Kalau anak-anak nanyainlah pasti, kan bapaknya. Pasti ditanyain, cuma apa ya mau gimana jawabnya juga bingung," paparnya.

"Cuma dibilang Daddynya kerja. Cuma ya minta doanya biar semuanya sehat-sehat, Daddynya juga," tandas Celine Evangelista.