Netizen Sebut Syahnaz dan Rendy Kjaernett Harus Diboikot, Ini Respon KPI

Lady nayoan,rendy dan syahnaz
Sumber :

Viva Bandung – Berita dugaan perselingkuhan yang dilakukan oleh Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett menjadi perhatian publik secara luas. Namun, hingga saat ini, Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett belum memberikan komentar apa pun. Ini pasti menerima banyak tanggapan dari netizen.

Gus Miftah Protes Diundang Ceramah Hanya Dibayar Rp75 Juta, Kalah dengan Biduan

Sehubungan dengan dugaan perselingkuhan yang dibongkar Lady Nayoan, Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett mengelak.

Netizen meminta KPI atau komisi penyiaran Indonesia untuk memboikot Syahnaz dan Rendy Kjaernett dan mencegah mereka muncul lagi di televisi.

Gus Miftah Kebalikan Uang Ceramah Rp75 Juta Gegara Dinilai Terlalu Murah

Pihak KPI sekarang angkat bicara setelah dituntut oleh netizen terkait hal tersebut. KPI menyatakan bahwa pemboikotan tersebut bukan tanggung jawab KPI. 

Namun, Aliyah, anggota pengawas isi siaran KPI, menyatakan bahwa lembaga penyiaran televisi sepenuhnya bertanggung jawab atas pemboikotan tersebut.

Clara Shinta Disebut-sebut Penyebar Pertama Video Gus Miftah Hina Penjual Es Teh, Benarkah?

“Perlu saya sampaikan bahwa tugas KPI itu tidak dalam rangka untuk memboikot artis a, artis b, dan artis c. Sepenuhnya ini adalah kewenangan dari lembaga penyiaran televisi dan radio untuk meng-hire atau mengontrak dari artis tersebut,” ujar Aliyah dikutip dari Intens Investigasi pada Rabu, 28 Juni 2023.

Lebih lanjut, Aliyah menjelaskan jika KPI hanya bertugas untuk mengawasi isi dari siaran televisi tersebut.

Halaman Selanjutnya
img_title