Nikita Mirzani Pamerkan 3 Visa, Segera Susul Lolly ke Inggris?

Nikita Mirzani harus menjalani operasi karena tonur
Sumber :
  • intipseleb.com

Namun tuduhan itu dibantah oleh Nikita Mirzani. Menurutnya, saat ia masih seumur Loly, ia tengah bersekolah di Muhammadiyah.

Instagram Hadirkan Fitur Baru untuk Jadwalkan Pesan Langsung di Platform

“Ada yang komen bilang iyalah anaknya kayak gitu gak beda jauh sama emaknya, memang kalian pernah ketemu video saya lagi mabuk, saya tanya, ada enggak, gak ada, memang kalian tau masa muda saya waktu saya 16 tahun? Umur 16 tahun itu saya lagi sekolah di Muhammadiyah,” ucap Nikita Mirzani, dikutip dari Instagram @lambe_danu2_official, Kamis, 27 Juli 2023.

“Gak ada saya minum, saya mabuk, gak ada saya kabur dari rumah, gak ada,” pungkasnya. 

Instagram Luncurkan Fitur Trial Reels, Uji Konten Dulu Sebelum Bagikan