Resmi Menikah! Ternyata Ini Profesi Tengku Tezi Suami Tyas Mirasih

Tyas Mirasih
Sumber :
  • Instagram

Viva Bandung – Aktris Tyas Mirasih kini tengah berbahagia. Pasalnya, sebentar lagi ia akan mengganti status dari janda menjadi istri Tengku Tezi.

Begini Cara Irfan Ghafur Edit Video hingga Bisa Bergabung dengan Artis

Kabarnya, hubungan keduanya sudah terjalin sejak Maret 2023. Namun, 3 bulan setelahnya, mereka baru saja go public.

Kabar rencana pernikahan mereka otomatis membuat publik penasaran dengan sosok Tengku Tezi, calon suami Tyas Mirasih. Berikut pekerjaannya, yuk simak artikelnya!

Irfan Ghafur Rutin Edit Video Bareng Artis, Begini Hasilnya

Profesi Tengku Tezi

Warung Bakmie Feri Sederhana di Bandung yang Jadi Langganan Artis Ibukota

Tengku Tezi ternyata merupakan pria yang berprofesi sebagai aktor sekaligus model. Ia sempat menjadi pemenang dalam ajang Ganteng-Ganteng Serigala Mencari Bintang.

Sebagai pemenang, pria kelahiran Medan itu mendapat peran dalam sinetron Ganteng-ganteng Srigala. Kariernya di industri entertaiment pun semakin melejit.

Halaman Selanjutnya
img_title