Nama Eropa Irish Bella, Buat Dirinya Sering Dikira Non Muslim

Irish Bella
Sumber :
  • unggahan Instagram @_irishbella_

Bandung Keyakinan Irish Bella sering kali menimbulkan kesalahpahaman terutama sebelum dia memutuskan untuk berhijab. Hal ini dapat dimengerti mengingat Irish Bella memiliki wajah cantik yang didapat dari darah ayahnya yang berketurunan bule.

Cagub Jabar KDM Bongkar Sosok Aktivis Penolong Guru Supriyani, Ternyata Orang Sunda Bandung

Irish Bella menyadari bahwa banyak orang di luar sana tidak mengetahui bahwa dia telah memeluk agama Islam sejak lahir. Bahkan, banyak orang yang mengira bahwa dia menjadi mualaf setelah menikah dengan Ammar Zoni dan mulai mengenakan hijab.

Ammar Zoni dan Irish Bella

Photo :
  • Instagram Ammar Zoni dan Irish Bella
Padahal Bukan Makanan Khas Sunda, Kenapa Kantor Gubernur Jawa Barat Disebut Gedung Sate?

Tidak hanya dari penampilannya yang cantik, Irish Bella juga menduga bahwa banyak orang yang mengalami kesalahpahaman tentang agama yang dianutnya karena nama aslinya terdengar dalam bahasa Eropa. 

"Iya mungkin orang mikir aku non-muslim kan karena pertama aku ada darah Eropa, terus memang nama asli juga susah banget disebut," ungkap Irish Bella, mengutip YouTube Alanabi Channel, Senin 23 Oktober 2023.

Dedi Mulyadi Dapat Nomor Urut 4 di Pilgub Jabar : Jabar Istimewa

Aktris 27 tahun tersebut dengan malu-malu menyebutkan nama aslinya yang cukup sulit untuk diucapkan oleh lidah Indonesia. Irish Bella bahkan mengakui tidak banyak orang yang bisa melafalkan nama aslinya dengan benar, bahkan dirinya sendiri sering salah.

"Yris Jetty Dirk de Beule. Makanya ngga semua orang bisa sebut, aku aja kadang suka salah-salah, karena marganya itu kayak ada bahasa Prancis atau apa gitu," ujar Irish Bella.

Halaman Selanjutnya
img_title