Kala Sule Sebut Andre Taulany Pansos di Tengah Proses Perceraian dengan Sang Istri

Ferdinan Sule
Sumber :
  • Instagram @ferdinan_sule

Bandung, VIVA - Komedian Tanah Air, Sule memberikan komentar menohok kepada sahabatnya, Andre Taulany yang ia anggap tengah tebar pesona.

Ruben Onsu Pakai Baju Koko dan Peci Hitam, Diduga Sudah Mualaf

Komentar itu Sule sampaikan di tengah proses perceraian Andre dengan sang istri, Rien Wartia Trigina alias Erin.

Diketahui Andre resmi menggugat cerai sang istri di Pengadilan Agama Tigaraksa, Tangerang pada 4 April 2024 silam.

Penampakan Sunhaji Penjual Es Teh yang Diolok-olok Gus Miftah Berangkat Umrah Sekeluarga

Kata Andre, alasan perceraiannya ditengarai soal perbedaan prinsip yang sudah terjadi sejak 10 tahun lamanya.

Keputusan cerai merupakan pilihan terakhir yang Andre pilih, hal itu lantaran komunikasi di antara keduanya tidak pernah menemukan titik temu. 

Nikita Mirzani Kritik Pembari Donasi Penjual Es Teh Karena Pansos, Sindir Siapa?

“Sudah cukup lama, ini bukan sesuatu yang mendadak, sudah sering kami diskusikan. Enggak mungkin saya tiba-tiba mengajukan gugatan kalau sebelumnya tidak ada usaha perbaikan,” kata Andre saat jumpa pers di Tendean Jakarta Selatan Kamis 8 Agustus 2024.

Andre Taulany dan Rein Wartia Trigina.

Photo :
  • Viva.co.id
Halaman Selanjutnya
img_title