Persis Solo vs Persik Kediri, Faris Aditama Cetak Gol di Menit ke-7

Persikabo 1973 vs Persik Kediri
Sumber :
  • Twitter@persikabo_1973

BANDUNGPersis Solo sukses menaklukan Persik Kediri dengan skor 3-1 dalam laga lanjutan Liga 2022 pekan ke-17 di Stadion Maguwoharjo, pada Sabtu 24 Desember 2022.

Komentar Bojan Hodak Usai Persib Ditaklukkan Dewa United di Kandang Sendiri

Duel dua tim ini berlangsung sengit, mereka saling menyerang. Persis awalnya kelimpungan meladeni permainan menyerang Persik, menit ke-7 mereka kebobolan lewat aksi Faris Aditama.

Tendangan keras kaki kirinya berhasil membobol gawang Gianluca. Memasuki pertengahan menit ke-10, Persis mulai menemukan ritme permainannya. Menit ke-12 Persis mencetak gol lewat Ryo Matsumura tapi dianulir karena dianggap offside.

Ini Pemain Incaran Persib Bandung Harga Rp3,91 M untuk Liga 1 2024/2025, Ternyata Eks Pemain Timnas

Gol yang ditunggu Persis akhirnya hadir di menit ke-17. Fernando Rodriguez mencatatkan namanya di papan skor.

Persis makin ngotot bermain. Mereka mengincar gol kedua dan berhasil di menit ke-42. Jaimerson jadi aktor utamanya, sayang wasit lagi-lagi menganulir gol tersebut. Skor 1-1 bertahan hingga turun minum.

Sambut Kedatangan Para Pemain Persib di Gedung Sate, Bey Machmudin: Selamat, Kita Rayakan Bersama

Persib Bandung vs Persis Solo Liga 1 2022/2023

Photo :
  • twitter@persib

Di babak kedua, Persik masih kerepotan meladeni permainan Persis.

Halaman Selanjutnya
img_title