MUI Himbau Masyarakat Doakan Timnas Indonesia Juara Piala Asia 2024 dan Lolos ke Olimpiade Paris

Ketua Umum MUI, KH. Anwar Iskandar
Sumber :
  • Viva.co.id

Tidak sampai di situ, Anwar juga memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Ketum PSSI Erick Thohir, Pelatih Timnas Shin Tae-yong serta seluruh punggawa Timnas Indonesia U-23. 

Berjalan Menegangkan, Skor Akhir Timnas Indonesia Vs Bahrain Berakhir Imbang 2-2

"Kami menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada ketua PSSI, Pelatih Shin Tae yong, dan seluruh pemain-pemain yang berlaga di Qatar," pungkasnya.