Bandung Alamai Cuaca Panas Esktrim, Jangan Lupa Pakai Sunscreen dengan 3 Hal Ini

Ilustrasi wanita mengaplikasikan krim putih
Sumber :
  • Viva.co.id

Bandung - Menurut data yang dipublikasikan oleh World Health Organization (WHO), radiasi sinar ultraviolet (UV) rupanya bisa meningkatkan risiko munculnya kanker kulit. Salah satu cara untuk menanganinya ialah dengan menggunakan sunscreen atau tabir surya. Mengutip laman WebMD, ada tiga hal yang perlu diperhatikan ketika menggunakan sunscreen. 

Poco X6 Pro Desain Premium Tekstur Kulit Keren yang Ramah Lingkungan

1. Aplikasikan sunscreen sekitar 30 menit sebelum berada di bawah paparan matahari (untuk hasil terbaik) jadi sunscreen bisa terserap kulit dan sedikit terhapus ketika kamu berkeringat.

2. Ingatlah untuk mengaplikasikan ulang sunscreen setelah berenang atau olahraga berat.

Ingin Ponsel Tahan Lama? Cegah Kepanasan dengan 5 Cara Ini!

3. Aplikasikan sunscreen sesering mungkin selama seharian jika kamu beraktivitas di luar ruangan, dan gunakan topi dan pakaian yang melindungi kulit.

Ilustrasi wanita/merawat kulit/skincare

Photo :
  • Viva.co.id
7 Daerah Terdingin di Jawa Barat, Juara Pertama Sudah Bukan Bandung

Theraskin menjawab kebutuhan masyarakat dengan mengenalkan produk Theraskin Protection Day Cream pada 1 September 2023. Theraskin Protection Day Cream tersedia dalam tiga varian yang berbeda karena disesuaikan dengan tipe kulit dan permasalahannya, sehingga selain melindungi kulit dari paparan sinar UV, juga membantu mengatasi permasalahan kulit.

Varian produk tersebut adalah Perfect Glow Protection Day Cream untuk kulit kering dan kusam, Advanced Acne Protection Day Cream untuk kulit berjerawat, dan Oil Control Protection Day Cream untuk kulit berminyak.

Halaman Selanjutnya
img_title