Cegah WhatsApp Disadap Pacar, Ini Langkah-Langkah Penting yang Harus Diketahui
Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:14 WIB
Sumber :
Facebook sebagai platform media sosial terpopuler memiliki fitur keamanan yang bisa dimanfaatkan.
Pengguna dapat mengecek device yang login ke akun mereka melalui menu Settings & Privacy.
Langkah pertama, mengamankan Facebook adalah dengan logout dari semua perangkat. Hal ini penting untuk memastikan tidak ada akses tidak sah ke akun.
Setelah logout, pengguna dianjurkan mengaktifkan Two-Factor Authentication. Fitur ini memberikan lapisan keamanan tambahan pada akun.
Ilustrasi Penyadapan WhatsApp
Photo :
Penggantian password menjadi tahap kritis berikutnya. Password baru yang dipilih haruslah unik dan belum pernah digunakan sebelumnya.
Instagram juga menyediakan fitur serupa untuk mengecek aktivitas login. Pengguna dapat melihat lokasi login mencurigakan melalui menu Security.
Halaman Selanjutnya
Kemudian WhatsApp memiliki sistem keamanan yang lebih kompleks dengan enkripsi end-to-end. Namun, platform ini tetap rentan terhadap pembobolan.