Mengenal Kuliner Indonesia, Ini Perbedaan Leupeut, Lepet dan Lepat

Kuliner khas Indonesia leupeut
Sumber :
  • istimewa

Leupeut dibuat dengan cara mengukus beras ketan hingga setengah matang, lalu dicampur santan, daun pandan, dan garam. Campuran ini diaron hingga kandungan santan terserap ketan.

Nama Eropa Irish Bella, Buat Dirinya Sering Dikira Non Muslim

Selanjutnya campuran ketan-santan ini dicampur kacang tanah dan kelapa parut, lalu dibungkus daun janur dengan cara dililitkan dalam bentuk silinder memanjang, lalu diikat tali.

Tali pengikat biasanya adalah serat janur atau serat daun kelapa, atau tali apa saja.

Promosikan Makanan Tradisional Indonesia ke Mancanegara, Benny Santoso Si Tempeman

Bungkusan-bungkusan lepet ini kemudian dikukus lebih lanjut sampai matang sempurna.

Isian lepet paling umum adalah kacang tanah, meskipun kacang jenis lain seperti kacang merah, kacang tolo, kacang koro, atau jagung pipilan dapat juga digunakan. Salah satu varian adalah lepet jagung.

Usai Jatuh Sakit, Panji Petualang akan Buka Warung Sate Maranggi Bersama Hizrah Bacan

Di wilayah Sunda di Jawa Barat, penganan ini dikenal sebagai leupeut, biasanya dibuat dalam ukuran yang lebih kecil dengan isian kacang tanah, biasanya dimakan dengan tahu sumedang.

Leupeut adalah makanan jajanan atau oleh-oleh populer di Kabupaten Kuningan dan Kabupaten Sumedang.

Halaman Selanjutnya
img_title