Cara Mudah Temukan File Backup WhatsApp HP dan Laptop

Ilustrasi Aplikasi WhatsApp
Sumber :
  • pixabay.com

Biasanya, lokasi filenya berada di Internal Storage > WhatsApp > Databases. File ini akan bertahan selama beberapa hari sebelum diganti dengan yang baru.

Samsung Galaxy Tab A9+ Permudah Berbagi File dengan Quick Share

Menemukan File Backup di Laptop Jika Anda ingin mengakses file backup WhatsApp dari laptop, Anda dapat melakukannya melalui Google Drive versi web. Caranya sebagai berikut:

Ilustrasi Browser pada Laptop

Photo :
  • pixabay.com
Samsung Galaxy Tab A9+ Dukung Multitasking Tiga Aplikasi Sekaligus di Layar

1. Buka Google Drive di browser laptop Anda.

2. Masuk menggunakan akun Google yang digunakan untuk mencadangkan data WhatsApp.

Samsung Galaxy Tab A9+ Tawarkan Layar 11 Inci dengan Refresh Rate 90Hz

3. Klik pada Backup di menu samping.

4. Anda akan menemukan file cadangan WhatsApp yang tersimpan di sana.

Halaman Selanjutnya
img_title