Spotify Luncurkan Fitur Share to TikTok, Bisa Berbagi Musik ke Feed dan DM

Spotify dan Instagram
Sumber :
  • pixabay



Bahkan, untuk berbagi melalui DM TikTok, pengguna bisa mengirimkan thumbnail lagu yang disertai sampul dan informasi terkait.

Teman-teman yang menerima bisa memutar cuplikan lagu atau memilih untuk mendengarkan lagu penuh melalui Spotify, membuat pengalaman berbagi musik jadi semakin praktis.

Halaman Selanjutnya
img_title
Multitasking Jadi Lebih Mudah dengan Fitur Live Multitask Huawei Mate X6