5 Cara Mudah Screenshot di Laptop dan Komputer yang Wajib Kamu Tahu!

Screenshot di Laptop
Sumber :
  • Pinterest


Jika Anda lebih suka langsung menyimpan hasil tangkapan layar, metode dengan menekan Windows + PrintScreen bisa menjadi pilihan.

Ketika tombol ini ditekan, layar komputer akan meredup sejenak, menandakan bahwa screenshot sedang diambil. Hasilnya akan langsung tersimpan secara otomatis di folder  Screenshots  yang bisa diakses melalui File Explorer.

Halaman Selanjutnya
img_title
Samsung Galaxy A15 Beri Jaminan Pembaruan Sistem Hingga 5 Tahun