HP Samsung Penuh? Ini 5 Tips Ampuh Mengosongkan Ruang Penyimpanan!
Jumat, 15 November 2024 - 20:30 WIB
Sumber :
Cari file yang tidak lagi diperlukan, seperti unduhan yang sudah lama atau foto-foto dan video yang tidak penting.
Jangan lupa untuk memeriksa folder WhatsApp, yang sering menyimpan banyak file lama yang tidak digunakan.
Namun, setelah Anda menghapus file, mereka masih akan ada di Trash atau tong sampah ponsel Anda. Untuk benar-benar mengosongkan ruang, pastikan Anda membuka File Manager, pergi ke Trash, dan pilih opsi Empty Trash.
Halaman Selanjutnya
Ini akan menghapus semua file yang sudah Anda hapus secara permanen.