Tips Cerdas Sebelum ke Kebun Binatang Bandung, Jangan Sampai Keliru!

Kebun Binatang Bandung
Sumber :
  • istimewa

Pastikan kamu sudah tahu metode pembayaran yang diterapkan, apakah bisa pakai kartu, QRIS, atau e-wallet supaya tidak repot saat tiba di lokasi.

5 Rekomendasi Camping Premium Bandung, Pilihan Tepat Libur Lebaran Tenang

6. Hindari Akhir Pekan Jika Ingin Lebih Sepi

Kalau ingin menikmati suasana yang lebih tenang, sebaiknya hindari berkunjung saat akhir pekan atau libur nasional. 

5 Rekomendasi Hotel Instagramable di Bandung untuk Momen Lebaran Berkesan

Pada hari-hari tersebut, jumlah pengunjung bisa sangat tinggi. Kalau bisa, pilih hari biasa agar lebih leluasa menikmati setiap sudut kebun binatang.

7. Bawa Perbekalan Secukupnya

5 Rekomendasi Hotel Mewah di Bandung untuk Liburan Lebaran yang Memukau

Meskipun ada banyak penjual makanan di dalam area kebun binatang, membawa perbekalan sendiri bisa jadi pilihan lebih hemat dan praktis. 

Jangan lupa untuk selalu membuang sampah pada tempatnya agar lingkungan tetap bersih dan nyaman.

Halaman Selanjutnya
img_title