Lewat GMP ONEWAY, Puluhan Sopir Angkot Deklarasi Dukung Ganjar Pranowo

Supir angkot dukung Ganjar
Sumber :
  • Istimewa

"Kami melakukan deklarasi ini demi kemajuan Indonesia yang butuh sosok Ganjar Pranowo. Kami lihat beliau tokoh yang cocok untuk memimpin Indonesia," tuturnya.

Suara Kandang Banteng Dikuasai Prabowo, Ganjar Pranowo: Itu Kurang Lucu

Ia menambahkan dirinya dan teman-teman sopir angkot lainnya berkomitmen untuk mengenalkan Ganjar Pranowo pada masyarakat, terutama pada penumpang. 

"Tentu kami akan mengenalkan Ganjar Pranowo kepada masyarakat, khususnya kepada para penumpang. Sehingga beliau semakin dikenal oleh masyarakat," tandasnya.

Real Count KPU Luar Negeri Capai 43,87%, Ganjar-Mahfud Unggul Sementara