AKBP Achiruddin Disebut Todongkan Senjata ke Ken Admiral, Kompolnas Angkat Bicara
Kamis, 27 April 2023 - 16:32 WIB

Sumber :
- VIVA.co.id
Kombes Dudung juga menerangkan bahwa AKBP Achiruddin Hasibuan telah terbukti melanggar kode etik kepolisian sesuai dengan Pasal 13 Huruf N Perkap No 7 tahun 2022 tentang Kode Etik profesi dan Fungsi Kode Etik Polri.