Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pencucian Uang Panji Gumilang, Ini Kata Bareskrim Polri

Dirtipideksus Bareskrim Polri, Brigadir Jenderal Polisi Wisnu Hermawan
Sumber :
  • Istimewa

"Mula-mula masuk ke institusi lalu berpindah ke orang tanpa pertanggungjawaban yang jelas tanpa administrasi. Tanah-tanah juga, tanahnya tuh 1.300 hektar. Sudah kami temukan dalam sehari 295 sertifikat yang dicurigai itu berasal dari kekayaan yayasan yang masuk ke pribadi," ujarnya.

TERUNGKAP! Status Tiko Aryawardhana Usai Diperiksa Terkait Penggelapan Rp6,9 Miliar

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id dengan judul : Brigjen Wisnu Ungkap Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pencucian Uang Panji Gumilang https://www.viva.co.id/berita/nasional/1619595-brigjen-wisnu-ungkap-kabar-terbaru-kasus-dugaan-pencucian-uang-panji-gumilang