Profil Arya Wedakarna, Senator Bali yang Rasis Terhadap Muslimah

Anggota DPD Bali, Arya Wedakarna.
Sumber :
  • Viva.co.id

VIVA Bandung - Nama Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Arya Wedakarna tengah menjadi sorotan publik.

Jessica Iskandar Buka Suara Soal Gisella Anastasia Dituding Goda Vincent Verhaag

Hal itu terjadi usai dirinya mengucapkan perkataan rasis terhadap wanita muslim.

Statemnt tersebut ia ucapkan saat rapat dengan pihak Bea Cukai Bandara I Gusti Ngurah Rai pada Jum'at, 29 Desember 2023.

Kata Gisella Anastasia Usai Dituding Goda Vincent Verhaag di Bali

Arya mengungkapkan, dirinya sangat tidak ingin melihat wanita muslimah berhijab menjadi pertugas bandara di Bali.Menurutnya, Bali bukanlah Timu Tengah.

“Saya nggak mau yang front line, front line itu, saya mau yang gadis Bali kayak kamu, rambutnya kelihatan terbuka. Jangan kasih yang penutup, penutup gak jelas, this is not Middle East. Enak aja, pakai bunga kek, pakai apa kek," kata Arya dalam video yang beredar di media sosial.

Program Indonesia Pintar Dukung Siswa Berprestasi di Tahun 2025

Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali.

Photo :
  • Viva.co.id

Terkait ucapan rasisnya tersebut, Arya telah menyampaikan klarifikasi di akun Instagram pribadinya @aryawedakarna, Senin, 1 Januari 2024.

Halaman Selanjutnya
img_title