Ambulan Tabrak Lubang di Jalan, Mayat yang Dibawa Hidup Lagi

Ilustrasi jenazah di mobil Ambulance
Sumber :
  • VIVA.co.id

Jasad kakeknya pun dibawa kembali ke Rumah Sakit Karnal untuk penanganan medis. Alhasil, para dokter yang memeriksanya menyatakan kalau Darshan masih hidup tapi dalam kondisi kritis. Meski begitu, ia sudah bisa bernapas tanpa memerlukan ventilator.

Diduga Sekongkokol dengan YA, Tamara Tyasmara Sempat Cubit dan Gigit Jenazah Dante

"Ini sebuah keajaiban. Saya dan keluarga besar mendoakan kakek agar cepat sembuh. Semua warga yang sudah berkumpul di rumah untuk pemakamannya juga mengucapkan syukur dan selamat kepadanya," kata Balwan Singh.