Ketika Email Kantor Diretas, Dampak Fatal Bisa Menghancurkan Perusahaan?
Senin, 10 Februari 2025 - 10:35 WIB
Sumber :
Pertama, gunakan sistem autentikasi dua faktor untuk semua akun email.
Kedua, berikan pelatihan keamanan siber kepada karyawan agar mereka bisa mengenali email phishing.
Kebijakan Keamanan
Perusahaan juga perlu membuat kebijakan keamanan yang ketat.
Misalnya, kewajiban mengganti password secara berkala, larangan membuka email mencurigakan, dan prosedur penanganan ketika terjadi peretasan.
Backup Data
Backup data secara rutin adalah langkah penting lainnya.
Halaman Selanjutnya
Jika terjadi peretasan, perusahaan masih memiliki salinan data penting yang bisa digunakan untuk memulihkan operasi.