Korban Penipuan Travel Pasang Billboard: Tolong Kembalikan Uang Kami

Iklan Korban Penipuan Travel di Billboard di Makassar
Sumber :
  • VIVA/ Supriadi Maud

"Itu saya tidak tahu (papan iklan). Siapa yang pasang belum tahu, tapi memang saya liat lagi viral," katanya

Viral Teori Baru Roy Suryo Dituduh Pemilik Asli Akun Fufufafa

{{ photo_id=7353 }}

Aulia menjelaskan bahwa perusahaan travel itu merupakan perusahaan milik seorang selebgram yang memiliki nama usaha SLV Travel. Pertama kali Aulia kepincut, karena travel tersebut menawarkan promo murah kemudian travel tersebut banyak yang minati.

Kronologi Kecelakaan Beruntun di KM 92 Ruas Tol Purbaleunyi, Belasan Kendaraan Rusak Parah

"Yang saya tahu kalau SLV travel ini milik seorang selebgram karena followers-nya sudah banyak. Disitu dia pasang iklan yang promonya murah karena beda satu juta dari travel yang lain di Makassar. Kan kita otomatis pilih yang murah. Banyak yang pakai ini travel," ungkapnya

Lebih lanjut Aulia menyampaikan bahwa bukan hanya dirinya yang kena tipu. Sebab, dengan beragam iming-iming, juga ada puluhan orang lainnya dengan total kerugian mencapai Rp 3,3 miliar. 

Breaking News: Kecelakaan Beruntun Terjadi di KM 92 Tol Purbaleunyi arah Jakarta

Kendati begitu dirinya pun mengambil langkah dengan melaporkan kasus tersebut ke Polda Sulsel pekan lalu tepatnya hari Senin 19 September 2022 atas dugaan penipuan.

Mereka yang ditipu, kata Aulia, beragam nilainya mulai dari Rp 10 juta hingga ratusan juta rupiah. Mereka tak perorangan sebab ada juga yang kelompok

Halaman Selanjutnya
img_title