Red Sparks vs Korea Expressway, Megawati Hangestri Jadi Kunci Perebutan Posisi Kedua!

Megawati Hangestri Pertiwi
Sumber :
  • ig @red_spark

Namun tambahan tiga poin dari kemenangan mereka atas AI Peppers membuat perebutan posisi semakin ketat. 

Laga Hidup Mati! Red Sparks Andalkan Megawati Hangestri Hadapi Hyundai Hillstate!

Jika Red Sparks mampu menang penuh, mereka akan kembali ke posisi kedua dengan jumlah kemenangan yang lebih baik.

Korea Expressway, meskipun sempat tampil kurang meyakinkan di awal musim, kini menunjukkan peningkatan performa yang signifikan. 

Sangat Berkontribusi untuk Tim, Penggemar Sebut Gaji Megawati Hangestri Terlalu Rendah

Setelah hanya meraih lima kemenangan di paruh pertama musim, mereka berhasil mencatat 11 kemenangan dalam 17 laga terakhir.

Termasuk empat kemenangan dari lima pertandingan terakhir mereka. Tim ini semakin solid dan siap memberikan perlawanan ketat.

Megawati Hangestri, Sang Penembak Jitu yang Membuat Korea Terpukau

Megawati Hangestri menjadi sosok yang paling diandalkan Red Sparks dalam duel ini. 

Dengan tinggi badan 185 cm dan ketajaman serangan yang luar biasa, Megawati mencetak 35 poin dalam pertandingan sebelumnya melawan AI Peppers.

Halaman Selanjutnya
img_title