David Da Silva dan Marc Klok Absen, Persib Bandung Diprediksi Kalah Lawan Bhayangkara FC
Kamis, 28 Maret 2024 - 22:55 WIB
Sumber :
- Viva.co.id
Bandung –Menegangkan sekali pertandingan Persib Bandung vs Bhyangkara FC.
Baca Juga :
Persib Bandung 92 Tahun! Sejarah, Kontroversi, dan Kebanggaan Bobotoh yang Tak Terbantahkan
Pasalnya pemain inti Persib banyak yang absen, dikarenaka baru kembali daru timnas dalam laga kualifikasi piala dunia asia.
Sebelum pertandingan di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Kamis 28 Maret 2024, pelatih Persib Bandung Bojan Hodak merasa pusing dengan kondisi timnya.
Sebelum pertandingan Persib melawan Bhayangkara FC, Bojan Hodak sudah ketar ketir karena banyak pemainnya yang tidak hadir.
Persib Bandung Vs Bhayangkara FC
Photo :
- Viva.co.id
Baca Juga :
Henhen Herdiana Dilepas Persib Bandung? Rumor Transfer Makin Kuat, Bobotoh Soroti 2 Indikasi Ini!
Dalam situasi seperti ini, Bojan mungkin akan menggunakan rotasi pemain.
Ada beberapa pemain seperti Abdul Aziz, Achmad Jufriyanto, Victor Igbonefo, dan Adzikri Fadillah yang mungkin dimainkan di pertandingan berikutnya.
Halaman Selanjutnya
"Jadi tentu saya harus banyak mengubah komposisi pemain," terangnya